Minggu, 26 Desember 2010

4 jam jadi mannequin hidup


Langit mulai gelap, pertanda senja semakin matang dan akan berganti malam. di atas sana, di angkasa, menggantung awan2 hitam yang mulai memuntahkan rinai-rinai hujan dan menempel diwajah gw ketika berjalan pelan menuju parkiran setelah berjam2 menemani Aldo Akira menuntaskan hajatnya ber-shooping ria di pasar maystik sore ini.

Aldo: "Yo olloh cinnnnnnnnnn, baru tau gw ternyata shooping bahan di pasar asoy juga." ujarnya diiringin tawa gw yang berderai.

Mobil yang kami tumpangi pun kembali membelah jalan ibu kota menuju sebuah pusat perbelanjaan di sekitar senayan. Gw mengenal makhluk sexy bin asoy geboy ini sejak dua tahun lalu, dan gw boleh mengakui bahwa dia adalah tipe orang yang well prepare setiap event yang akan dihadirinya, termasuk kali ini. Rela berjam2 ngobok-ngobok toko bahan di maystik demi mendapatkan semeter kain motif tartan (Baca:plaid, kain khas skotlandia) bermeter2 rantai warna gold, dan dilanjutkan dua buah bulu burung orchid, brouch bertahtahkan berlian model crown lengkap dengan bulu ayam hitam pekat.

Nyaris pukul 22.00 malam barulah kami meninggalkan plaza Senayan dengan tentengan paperbag berbagai rupa lengkap dengan betis yang mulai berkonde dan perut yang mendendangkan lagu keroncong.

Di Apartement pukul 00.00 WIB lebih dikit.......

Aldo: "Ini mau gimana cara ngejahitnya? mana ada penjahit buka jam segini."
Gw: "Gw jahit tangan, tenang ajah."
kata gw sambil melilitkan kain tartan di badannya, lengkap dengan jarum pentul dimana2.
Aldo: "Maksud loe gw jadi manekin hidup gitu?"
Gw: "Mau menang gak?"
ujar gw diiringi anggukan pelannya karena merasa penyiksaan terhadap dirinya akan segera dimulai.

4 jam kemudian.....

Aldo: "Udah belom? betis gw dah mati rasa nih."
Gw: "Bentar lagi."
Aldo: "Berapa lama?"
Gw: "2 jam lagi."
Aldo: "Itu masih lama benconggggggggg! boleh duduk?"
Gw: "Gak boleh. mau ketusuk jarum pentul?"
Aldo: "Kalo gak menang gw acak-acak loe."








Dan menang pun dia saudara-saudara sebangsa dan setanah air....

12 komentar:

Cipu Suaib mengatakan...

bwahahahaha, kobinasi dua makhluk yang mengagumkan. selamat yah atas kemenangannya...

fai mengatakan...

@cipu: itu dia sempet senewen gara2 di event pertama di pim kgak menang, mknya gw ditodong buatin bju instant, untung pas event kedua di PS menang, kalau nggak gw yg acak2 panitianya, gw gambar semua mukanya jdi motif tartan, wakakakakakkk.....

ReBorn mengatakan...

anjrit...! menang euy. eh, nanti betis gue tolong di konde ya. ghehehe.

fai mengatakan...

@reborn: mklum yang buat bajunya bukan designer sembarangan, wakakakakakakakakak....mau di konde model ape betis loe? badak bercula satu atau bekantan kalimantan? wakakakakakka

dv mengatakan...

klo beneran kalah gimana rupanya bentuk lo yah diacak2 sama doi :D

btw ada award buat lo, klo sempet di cek yaah..tq

Fei mengatakan...

Dv: pastinya kan semakin aneh bentuk rupa gw, jiakakakakak...thanks awardnya yahaaaaaaaaaaaaa

r10 mengatakan...

keren hasilnya, btw blog aldokira saat dibuka di chromium (chrome di linux) ada peringatan Malware detected

kalo di Firefox ga ada peringatan itu

fai mengatakan...

r10: thanks yaa

senoaji mengatakan...

ini ada hubungannya sama sinar laser gak? glekk! *mringiscombo!*

Fai mengatakan...

Wakakakakakakakakakak...Sumpah ngakakak gw. Bukan laser ijo, tp ledakan tabung gas 3KG. Wakakakakakakakakak

Aul Howler's Blog mengatakan...

Hebbuaatt!!!

Congrats Bang...
Heheh...

P.S.
1. Gak nyangka banget yah, orang se aneh Bang Fai bisa juga melankolis. lima puluh jempol "like this" buat pembukaan postingan ini. Keknya bakat jadi penulis cerpen ato novel bang. sumpah...

2. Makasih udah nungguin rumah Aul selagi pergi jalan-jalan liburan... hehe.
Ada sesuatu di blog Aul yang kayaknya bisa bikin bang Fai bete.
Check it out!

Hehe...
ditunggu kunjungan (lagi) nya...

fai mengatakan...

@aul: jadi penulis novel? haduhhhhhhhhh, tar gak ada yang beli bukunya gimana dong? hihihihhihii...ada apakah di blogmu? segera berangkat